Ilmuwan Inggris Raih Babak Baru dalam Energi Fusi Nuklir

Inggris, Kampartrapost.com – Para ilmuwan di Inggris mengatakan bahwa mereka saat ini telah mencapai babak baru dalam mengembangkan fusi nuklir.

Mereka mengatakan ini merupakan terobosan terbesar dalam pencarian mereka. Sebuah pencapaian yang menjadi tonggak sejarah dalam memanfaatkan kekuatan bintang untuk energi yang murah dan ramah di bumi.

Melansir Al-Jazeera, Laboratorium Gabungan European Torus (JET) dekat Oxford di Inggris tengah menghasilkan 59 megajoule energi berkelanjutan selama percobaan akhir tahun lalu.

Baca juga: Dilarang Berhijab, Mahasiswi Muslim India Harus Lepas Hijab saat Kelas

Ini merupakan dua kali libar dari rekor dunia pada tahun 1997 seperti yang Otoritas Energi Atom Inggris umumkan pada hari Rabu (9/2/2022).

“Di seluruh dunia potensi energi fusi dlam menghasilkan energi rendah karbon yang aman dan berkelanjutan,” kata badan tersebut dalam sebuah pernyataan.

Menteri Sains Inggris George Freeman juga memuji penemuan ini sebagai “hasil tonggak sejarah”.

Baca juga: Suriah Menembak Rudal Israel di Sekitar Damaskus

“Mereka adalah bukti bahwa penelitian dan inovasi terobosan yang di lakukan di sini di Inggris. Melalui kolaborasi dengan mitra kami di seluruh Eropa, membuat kekuatan fusi menjadi kenyataan,” kata Freeman.

Fusi nuklir sendiri merupakan proses pemanfaatan matahari adar dapat menghasikan panas dan energi baru. Penelitian ini banyak di percaya dapat membantu untuk mengatasi perubahan iklim. Dengan menyediakan banyak sumber energi yang berlimpah, aman dan hijau bagi umat manusia.

Baca juga: Disdik Pekanbaru Menghentikan Sementara PTM di Dua Sekolah Lantaran Siswa Positif Covid-19

Berita Terkait